Kepala Disdikbud Luwu Utara Salurkan Paket Sembako Untuk Korban Banjir

    Kepala Disdikbud Luwu Utara Salurkan Paket Sembako Untuk Korban Banjir
    Kepala Disdikbud Luwu Utara,Misbah serahkan paket sembako kepada warga korban banjir

    LUWU UTARA - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Luwu Utara (Disdikbud) Misbah menyalurkan paket sembako untuk korban banjir di bagai titik di kabupaten Luwu Utara.

    Nampak Misbah didampingi Ketua Dharmawanita Disdikbud Lutra bersama kepala sekolah turut membagikan paket sembako kepada korban banjir di kecamatan Malangke. Sabtu (27/4/2024).

    Misbah, mengatakan banjir yang melanda sejumlah kecamatan di Lutra beberapa hari terakhir disebabkan intensitas curah hujan yang tinggi. 

    "Semoga banjir cepat surut sehingga warga dapat beraktifitas sepertia biasa. Mudah-mudahan apa yang kita bagikan dapat meringankan beban keluarga kita yang terdampak banjir, " kata Kepala Disdikbud Lutra.

    luwu utara
    Editor Jus

    Editor Jus

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Doa Bersama dan Halalbihalal, Bupati...

    Artikel Berikutnya

    Polda Sulsel Gelar Pemeriksaan Psikologi 

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ikuti Perayaan HJL-757 dan HPRL-79 di Kedatuan Luwu, Begini Harapan Hasbi Syamsu Ali untuk Luwu Raya
    Peringati Hari Perlawanan Rakyat Luwu ke-79, BPP KKLR Ziarahi Makam Pahlawan Luwu dan Sulsel di TMP Kalibata
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya

    Tags